31 Desember 2013

Resolusi Sederhana : Semangat Baru, Di Tahun Yang Baru

Tanpa terasa penghujung tahun sudah di depan mata dan sebentar lagi kita akan menyambut tahun baru. Semarak menyambut perayaan tahun baru pun mulai bermunculan di mana-mana. Terompet, kembang api, pesta, dan hal-hal yang identik dengan tahun baru, sudah dinanti-nanti.

30 Desember 2013

Messi Menjadi Pemain Terbaik Dunia 2013 Versi Guardian

Para pengamat sepak bola memilih nama pemain terbaik dunia tahun ini jatuh pada bintang Barcelona dan Argentina Lionel Messi. Demikian dilansir dari media Inggris The Guardian.

Pulih Dari Cedera Messi Siap Tampil Bela Barcelona

Lionel Messi diperkirakan sudah bisa menjalani latihan penuh bersama skuat Barcelona pada pekan depan. Dilaporkan Marca, proses pemulihan cedera Messi di luar dugaan banyak pihak, termasuk di antara tim dokter Barcelona. Mereka mengaku senang dengan perkembangan pemulihan cedera Messi.

29 Desember 2013

Atul Gawande : Better

Sebuah Catatan Tentang Kinerja Seorang Dokter. Bagaimana menjadi hebat dalam suatu bidang yang di dalamnya kegagalan begitu mudah terjadi? Penulis buku laris Komplikasi mengungkap bagaimana keberhasilan tercapai dalam suatu profesi yang rumit dan penuh risiko, lewat berbagai kisah kegagalan dan keberhasilan kedokteran

12 Desember 2013

Fikir, Buka Mata, Buka Hati, Lihat, Kenang, Rasakan Siapakah AKU di Hati mu

HIDUP ini ibarat buih di udara.. Memang cantik apabila memandang dan indah jika berada di atas.. Namun alangkah indahnya jika ia terus di atas dan sentiasa berada di atas.. Inilah cerita hidup aku untuk kali ini. Semua orang ada kisah hidup mereka sendiri.. Ada yang suka maupunn duka,, Tapi selagi kita hidup dan bernafas di muka bumi Allah swt nie kita tidak akan lari dengan apa yang di namakan ujian dan halangan. Semua orang

SARJANA : ImpianQ Jadi Kenyataan

Ketika masuk 2009 hanya satu impian terbesar yang ingin saya capai ditahun ini yaitu bisa memberikan kado terindah bagi kedua orangtua, yaitu Sarjana. Mengingat kerja keras mereka demi menyekolahkan saya hingga ke perguruan tinggi, tentunya saya tidak ingin mengecewakan mereka. Saat kuliah di salah satu kampus ternama di Malang, saya jauh dari mereka, karena asal saya dari Lembata NTT. Saat saya mengerjakan skripsi di semester 8, itu artinya skripsi yang saya buat harus selesai dengan waktu yang ditentukan pihak kampus untuk bisa menjadi seorang sarjana.
lihat lebih banyak animasi klub bergerak
lihat lebih banyak animasi klub bergerak